Madrasah Modern Berasrama (Islamic Boarding School)

Kurikulum Madrasah

KURIKULUM 
MADRASAH TSANAWIYAH MODERN AL AZHARY AJIBARANG


Madrasah Tsanawiyah Modern Al Azhary Ajibarang adalah Madrasah Berasrama (Islamic Boarding School) yang setara dengan Sekolah Menengah Pertama (SMP). Pembelajaran yang kami selenggarakan adalah pembelajaran berbasis Al Qur'an, Bahasa, dan Teknologi Informasi, dan diintegrasikan dengan pembelajaran di Pondok Pesantren Modern Qur'an Al Azhary. Dalam pendidikan di Madrasah siswa dibimbing untuk menguasai ilmu pengetahuan umum, teknologi, dan kemampuan bahasa asing (Inggris, Arab, dan Mandarin).
Pondok Pesantren Modern Al Azhary, membimbing siswa dalam mempelajari nilai ke-Islaman dan membentuk pribadi siswa yang berakhlak mulia berdasarkan Al Qur'an, menyelenggarakan kegiatan keahlian (Life Skill), pembiasaan bahasa asing dan hafalann Al Qur'an yang seluruhnya dibimbing oleh pendidik yang berkualitas sesuai dengan Visi dan Misi Madrasah Tsanawiyah Modern Al Azhary Ajibarang
Share this post :

Posting Komentar

 
di Share Oleh : admin | MTs Modern Al Azhary | Yayasan Aji Yumika
Copyright © 2019. AL AZHARY - All Rights Reserved
Admin
powered by xsancreative@gmail.com